18 Agustus 2011

ANTOLOGI ES CAMPUR 3


* Proyek gotong royong *



Begitu banyaknya permintaan untuk ikut membuat ES CAMPUR 2, maka saya adakan lagi ES CAMPUR 3. Bagi yang belum tag tapi sudah sms atau yang sudah sms tapi belum mentag note, akan saya masukkan grup ke 3.



Senangkah bila karya kita masuk dalam buku antologi?

Pasti dong... :)



Tapi kenapa karya kita sering gak lolos dalam lomba? :(

Bukan karena karya kita tak pantas tapi karena masih belum ada kesempatan untuk kita dari ratusan karya yang masuk dan mungkin lebih baik dari karya kita.



Dari beberapa keluhan yang mengatakan bahwa karyanya jarang lolos, yuk membuat antologi bareng mereka...



Jadi jangan patah semangat...!

Kita bisa kok!

Jangan biarkan mimpi kita jatuh hanya karena kalah dalam lomba menulis.



Pingin tau cara gabungnya? Cekidot... ^^



1. Tag note ini ke 20 temanmu termasuk AnisaAe Kepompong.



2. Sms ke 085732631400 untuk menyatakan keikut sertaanmu. (09.00-16.00)



3. Menjadi anggota grup ANTOLOGI ES CAMPUR

4. Registrasi 50 ribu untuk proses penerbitan.



Tuh... Gampang kan???



Prosesnya gimana???



1. Tema bebas tapi harus menyegarkan seperti es campur.

2. Karya berupa cerpen yang belum pernah dipublikasikan dalam bentuk apapun.

3. Ketik karyamu dalam 3-4 hal A4. TNR 12, 1,5 spasi. Fil doc.

4. Kirim karyamu ke email anisa_ae@infokepanjen.com dan lengkapi dengan biodata narasi di bawah naskah.

5. Hanya untuk 25 penulis.

6. Nama penulis dengan 2 cerita terbaik akan ada disampul buku.



Apa aja sih keuntungannya???



1. Karya bisa masuk buku antologi tanpa seleksi, setelah diedit dahulu tentunya.

2. Mendapatkan 1 buku bukti terbit dan dikirim ke alamat masing-masing (tanpa perlu membeli dari penerbit. Untuk provinsi jatim, free ongkir).

3. Bila dapat menjual 12 eks per penulis. Maka buku kita akan diterbitkan secara nasional karena telah terjual 300 eks.

4. Sstttss royalti akan dibuat menerbitkan buku kita lagi.

5. KALAU sudah diterbitkan secara nasional, royalti akan kita bagi.



Seru kan? Nasional lho. ^^v. Bila antologi ini sukses dipasaran, royalti kita bagi.



Hanya dicari 25 penulis. So? Buruan ikutkan dirimu dalam antologi kali ini...



Info lebih lanjut, hubungi AnisaAe Kepompong pada jam 09.00-16.00



Semangat ya!!! Kita pasti bisa!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar Anda